Resensi Buku Pendidikan Kebugaran Jasmani : Orientasi Pembinaan Di Sepanjang Hayat
Resensi Buku Pendidikan Kebugaran Jasmani : Orientasi Pembinaan Di Sepanjang Hayat
Pengarang : Dr. Rusli Lutan
Penerbit : Departemen Pendidikan Nasional
Kota terbit : Jakarta
Tahun Terbit : 2001
Tebal : 102 Halaman
Cetakan ke : Pertama
Ukuran : 15x24
Ukuran : 15x24
Sekilas info pengarang : Prof. Rusli Lutanyang merupakan Guru Besar di Universitas Pendidikan Indonesia Bandung. Beliau merupakan putra asli Dayak Kalteng, lahir dan dibesarkan di Desa Pulau Telo. Bliau merupakan penulis yang cukup terkenal. Beberapa buku di bidang pendidikan yang sudah beliau ciptakan salahsatunya buku Pendidikan Kebugaran Jasmani : Orientasi Pembinaan Di Sepanjang Hayat.
Sinopsis Pendidikan Kebugaran Jasmani : Orientasi Pembinaan Di Sepanjang Hayat :
Buku Pendidikan Kebugaran Jasmani : Orientasi Pembinaan Di Sepanjang Hayat disusun berdasarkan Standar Isi dan Standar Kompetensi Lulusan. Diharapkan, melalui pembelajaran pendidikan kebugaran jasmani ini, peserta didik dapat mengembangkan dan meningkatkan kemampuan individu secara afektif, perseptif, kognitif, dan emosional dalam kehidupan sehari-hari. Dalam buku ini disusun dengan maksud untuk memberikan panduan kepada guru pendidikan jasmani dalam pengembangan kebugaran jasmani dalam kaitannya dengan kesehatan, dan dapat menjabarkan pengertiannya dalam pelaksanaan program berupa aktifitas jasmani.
Buku Pendidikan Kebugaran Jasmani : Orientasi Pembinaan Di Sepanjang Hayat disusun berdasarkan Standar Isi dan Standar Kompetensi Lulusan. Diharapkan, melalui pembelajaran pendidikan kebugaran jasmani ini, peserta didik dapat mengembangkan dan meningkatkan kemampuan individu secara afektif, perseptif, kognitif, dan emosional dalam kehidupan sehari-hari. Dalam buku ini disusun dengan maksud untuk memberikan panduan kepada guru pendidikan jasmani dalam pengembangan kebugaran jasmani dalam kaitannya dengan kesehatan, dan dapat menjabarkan pengertiannya dalam pelaksanaan program berupa aktifitas jasmani.
Keunggulan : Dapat menjadi pedoman bahan ajar ke siswa Sekolah Dasar (SD). Isi bukunya mudah sekali dipahami karena gaya bahasanya yang sesuai dengan pola baca mahasiswa/i. Dan gambar cover pada sampul buku cocok dengan isi buku.
Kelemahan : Gambar dalam buku tidak berwarna dan kurang jelas.
Kelemahan : Gambar dalam buku tidak berwarna dan kurang jelas.
Rekomendasi : Buku ini cocok untuk kalangan mahasiswa/i , dosen atau pengajar pendidikan jasmani maupun pelatih Bulutangkis sekalipun.
-UNY
-UNY
Komentar
Posting Komentar